Dividen
BBRI
– Bank BRI selalu rutin membagikan dividen dari tahun ke tahun ke investor.
Dividen BBRI pertama kali dibagikan ke investor tahun 2001 sebesar Rp 85 per
lembar. Selanjutnya Bank BRI (IDX: BBRI) selalu royal membagikan dividen tiap
tahun hingga tahun 2022. Berikut dividen BBRI dari tahun ke tahun, cek
selengkapnya.
Dividen
BBRI dari Tahun ke Tahun:
1. Dividen BBRI 2022 Rp 174,23 Per Saham
Dividen BBRI tahun 2022 sebesar Rp 174,23 per lembar. Dividen tahun 2022 ini naik 76,16% dari tahun 2021. Dividen ini nantinya langsung dibagikan ke rekening masing-masing investor. Bagi investor yang memiliki 1 lot saham Bank BRI akan mendapat uang dividen sebesar Rp 17.423,.
2. Dividen BBRI 2021 Rp 98,90
Bank BRI tahun 2021 membagikan dividen sebesar Rp 98,90
per lembar. Dividen BBRI tahun 2021 menurun dibandingkan dividen tahun 2020.
Turunnya dividen Bank BRI karena di tahun 2020 laba bersihnya turun akibat
dampak dari virus covid-19.
2.
Dividen BBRI 2020 Rp 168,20
Dividen BBRI tahun 2020 sebesar Rp 168,20 per lembar.
Dividen ini dibagikan langsung ke rekening masing-masing investor. Bagi
investor yang memiliki 1 lot saham Bank BRI akan mendapat uang dividen sebesar
Rp 16.820,.